BREAKING NEWS
Search

Resep Sup Ayam Kampung

Resep Sup Ayam Kampung yang enak dan gurih sangat cocok dinikmati pada saat siang dan malam hari, selain nikmat sup ini sangat kaya akan gizi. Ada yang berminat untuk mencobanya di rumah, ikuti panduan berikut ini :



Bahan-Bahan Sup Ayam Kampung

  • 500 gram daging ayam kampung, potong dadu
  • 1 buah jeruk nipis, ambil airnya
  • 500 ml ml air
  • 2 batang wortel, potong melintang
  • 100 gram jagung pipilan beku
  • 2 siung bawang putih, rajang halus
  • 1/2 bawang bombai, rajang kasar
  • 2 cm jahe, memarkan
  • 1 sendok teh merica bubuk
  • 2 sendok teh garam
  • 1/2 sendok teh gula pasir
  • 1 batang daun bawang, potong 2 cm
  • 2 sendok makan bawang goreng
Cara Membuat Sup Ayam Kampung
  1. Lumuri ayam dengan jeruk nipis, diamkan 15 menit, cuci kembali, tiriskan. Rebus hingga ayam empuk.
  2. Tambahkan wortel, jagung, bawang putih, bawang bombai, dan daun jahe. Masak hingga wortel empuk.
  3. Tambahkan merica, garam, gula, dan daun bawang, aduk hingga mendidih.
  4. Angkat dan taburi bawang goreng.
  5. Disajikan  untuk 3-5 porsi
Baca juga resep Sup Jamur Spesial, Selamat Mencoba



nanomag

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit. Aenean commodo ligula eget dolor. Aenean massa. Cum sociis natoque penatibus et magnis dis parturient montes, nascetur ridiculus mus.


0 thoughts on “Resep Sup Ayam Kampung