Resep Puding Buah Mangga- Resep ini sangat mudah dibuat, tapi bisa ga ya membuatnya sendiri di rumah. Mau coba buat sendiri di rumah, ikuti petunjuk berikut :
Bahan Resep Puding Buah Mangga :
Cara Membuat Resep Puding Buah Mangga :
Bahan Resep Puding Buah Mangga :
- Air 700 ml
- Susu kental manis putih 1/3 -1/2 kaleng
- Gula pasir 100 gr
- Agar-agar bubuk 1 bungkus
- Daging mangga 500 gr
Cara Membuat Resep Puding Buah Mangga :
- Blender daging mangga dengan 200 ml air sampai halus.
- Campur jadi satu dalam panci susu, sisa air, gula pasir, dan agar-agar bubuk aduk hingga tercampur rata, setelah itu baru masukkan mangga yang telah di blender lalu aduk kembali.
- Dimasak diatas kompor sampai mendidih, jangan lupa sambil di aduk terus.
- Kemudian diangkat lalu tuangkan dalam cetakan, diamkan sampai dingin. Atau lebih cepat masukkan kedalam kulkas atau lemari es.
Apabila anda senang dengan resep yang kami sajikan, mohon like dan tingggalkan komentarnya ya !!, bagi yang ingin baca-baca artikel pendidikan bisa mengunjungi Education Blog. Selain itu bagi para blogger yang mencari tutorial, tips dan trik blogging dapat mengunjungi sriudin (dot) net
0 thoughts on “Resep Puding Buah Mangga”